Diterbitkan : Tuesday, 5 Jun 2018
Pada tanggal 06 s.d 08 Maret 2017, bertempat di Wisma KFS Pontianak, Puskopdit Borneo yaitu melaksanakan kegiatan inhouse training Penilaian Jaminan Kredit, yang diikuti oleh unsur Pengurus, Analis Kredit, Staf Lapangan, dan Staf Keuangan CU Primer Anggota dan Puskopdit Borneo. Kegiatan ini terlaksana atas kerjasama yang dilakukan oleh Puskopdit Borneo dengan fasilitator eksternal yaitu Bapak R. Siswanto dan E. Santoso...
Diterbitkan : Tuesday, 5 Jun 2018
Pada tanggal 09 s.d 10 Maret 2017, bertempat di Wisma KFS, Pontianak, Puskopdit Borneo melaksanakan kegiatan inhouse training Pengembangan Produk Credit Union, yang diikuti oleh unsur Pengurus, Pengawas, Manajer, Manajer Kantor Cabang, Kadep Kredit dan Penagihan, Kabid Layanan Anggota, Kabid Kredit, dan Staf Keuangan CU Primer Anggota dan Puskopdit Borneo.[read more=”Click here to Read More” less=”Read Less”] Kegiatan ini terlaksana...
Diterbitkan : Tuesday, 5 Jun 2018
Pada tanggal 13 s.d 15 Maret 2017, bertempat di Rumah Retret St. Fransiskus Asisi, Kubu Raya, Puskopdit Borneo melaksanakan inhouse training Competitive Marketing Strategy, yang diikuti oleh unsur Pengurus, Chief Business, Head of Internal Audit, Senior Manajer Area, Kadiv CUMI, Manajer, Kadep Kredit dan Penagihan, dan Manajer Kantor Cabang CU Primer dan Puskopdit Borneo.[read more=”Click here to Read More” less=”Read...
Diterbitkan : Tuesday, 5 Jun 2018
Pada tanggal 13 s.d 15 Maret 2017, bertempat di Wisma KFS, Pontianak, Puskopdit Borneo melaksanakan kegiatan inhouse training Analisa Laporan Keuangan, yang diikuti oleh unsur Pengurus, Manajer, Manajer Kantor Cabang, Kabid Penghimpunan Dana, Koordinator Sub Tempat Pelayanan,[read more=”Click here to Read More” less=”Read Less”] Staf CUMI, Accountant, Teller dan Staf Keuangan CU Primer Anggota dan Puskopdit Borneo. Kegiatan ini difasilitasi...
Diterbitkan : Tuesday, 5 Jun 2018
Puskopdit Borneo pada tahun 2018 ini mengembangkan halaman website lembaga. Pengembangan halaman ini bertujuan untuk menampilkan profile dan informasi lembaga yang lebih lengkap dan terkini. Upaya untuk mewujudkan tujuan tersebut lembaga akan berusaha untuk selalu menyediakan informasi terkini dan lebih lebih lengkap dari sebelumnya.
Recent Comments